Sediaan Farmasi dan Terapi Umum

Kode: KRP451

Kredit: 2(1-3)

Semester: 8 (Genap)

Prasyarat: AFF431          Â

Matakuliah ini mengajarkan tujuan dan dasar teori mengenai bentuk sediaan farmasi; golongan obat hewan yang beredar; tanaman berkhasiat obat; cara pembuatan obat yang baik dan benar (CPOB); dan distribusi obat.

Ietje Wientarsih & Tim Dosen
 Bagian Penyakit Dalam