Departemen
Ilmu Penyakit Hewan dan Kesehatan Masyarakat Veteriner
Bagian
Parasitologi dan Entomologi Kesehatan
Latar Belakang Pendidikan
Kepakaran
Protozoologi Herbal untuk Anti parasit
Riset Interest
Pengendalian dan Pengobatan Protozoa pada Hewan dan Satwa Akuatik dengan Herbal (Tanaman obat)
Publikasi
2004. Pengaruh pemberian androcox sebagai anti coccidian herbal terhadap gejala klinik dan bobot badan pada peternakan ayam pedaging di Desa Petir, Kecamatan Darmaga, Bogor. Prosiding Seminar Nasional XI PERSADA “Peranan Ipteks Mendukung Ketahanan Panganâ€
2006. Manfaat sambiloto (Andrographis paniculata Ness) dan probiotik dalam tatalaksana budidaya ayam pedaging di Pedesaan. Prosiding Seminar Nasional Pengembangan Teknologi Inovatif untuk Mendukung Pengembangan Peternakan Berkelanjutan Fakultas Peternakan Universitas Jenderal Soedirman
2006. Pengaruh pemberian berbagai konsentrasi daun andong (Cordyline fruticosa) terhadap infeksi Eimeria tenella pada ayam. Prosiding Seminar Nasional Pengembangan Teknologi Inovatif untuk Mendukung Pengembangan Peternakan Berkelanjutan Fakultas Peternakan Universitas Jenderal Soedirman
2006. Pemberian Serbuk daun Sambiloto (Andrographis paniculata ) dalam opakan terhadap mortalitas, jumlah ookista pertambahan bobot badan pada ayam yang diinfeksi Eimeria tenella. Prosiding Seminar Nasional Tumbuhan Obat Indonesia XXIX. Penggalian, Pelestarian, Pengembangan dan Pemanfaatan Tumbuhan Obat Indonesia
2006. Caprofish sebagai antiprotozoa herbal dan pengaruhnya terhadap populasi Ichthyophthirius multifilis dan Trichodina sp pada ikan Maanvis (Pterophylium scalare). Prosiding Seminar Nasional XI PERSADA â€Peranan Ipteks Mendukung Ketahanan Panganâ€
2006. Pemberian ekstrak air Ambiloto (Andrographis paniculata) terhadap kadar hemoglobin dan hematokrit ayam yang diinfeksi Eimeria tenella. Prosiding Seminar Nasional Tumbuhan Obat Indonesia XXIX. Penggalian, Pelestarian, Pengembangan dan Pemanfaatan Tumbuhan Obat Indonesia
2008. Studi Histopatologi organ hati dan ginjal ayam yang diinfeksi Eimeria tenella Setelah Pemberian Infusa Meniran (Phyllanthus niruri L) Melalui Air Minum. Prosiding Seminar Nasional Tumbuhan Obat Indonesia XXXV
Â